Home / Daerah / Kerinci / News

Selasa, 10 Agustus 2021 - 17:00 WIB

Bupati Adirozal Hadiri Perayaan 1 Muharam di Kayu Aro

Eksisjambi.com,Kerinci- Dengan Menerapkan Protokol kesehatan Covid-19 Bupati kerinci DR.H.Adi Rozal,menghadiri undangan acara Penyambutan 1 Muharam dan penyerahan hadiah pemenang lomba Desa tingkat Provinsi Jambi.

Acara tersebut di laksanakan pada senin (9/8/21) di Desa Lindung Jaya Kecamatan Kayu aro Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi dipimpin Sarlan selaku Kades acara tersebut, Penyambutan tahun baru islam 1 Muharam ini adalah merupakan tradisi bagi masyarakat desa yang sudah lama hilang kini mulai di semai kembali.

Baca Juga :  H. Zubir Dahlan Optimis Pertahankan Kursi DPRD Provinsi Jambi Dari PDI-P

Sebelum acara tersebut di mulai Bupati Kerinci mengajak masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan (Prokes) Covid-19 di kerinci pada umumnya desa lindung jaya khususnya.

Baca Juga :  Gubernur Alharis Perkokoh Peran Camat di Masyarakat

Bupati Kerinci tetap menghimbau kepada semuanya agar selalu disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan,meskipun sudah di vaksin namun tubuh kita tetap membutuhkan proses untuk membentuk imunitas diri,maka hendaklah selalu pakai masker,cuci tangan dengan sabun dan jaga jarak.pungkas bupati kerinci.(*)

Share :

Baca Juga

Advertorial

Gubernur Al Haris Serahkan Bantuan Peralatan dan SPP Program Dumisake Pendidikan di Merangin

Daerah

Pemkab Tebo Gelar Rakor Pembangunan Kawasan Pedesaan

News

Dillah Hich Kukuhkan Tim Pemenangan Melenial Sabak Barat Mengema

Daerah

Wako Ahmadi Letakkan Batu Pertama Pembangunan TPS 3R Desa Koto Tengah

Daerah

Tetap Patuhi Protol Kesehatan Pemkot Pantau Ketersediaan & Kestabilan Harga Jelang Idul Fitri, Wawako & Satgas Pangan Sidak Pasar

Daerah

Bupati Adi Rozal Lantik Puluhan Pejabat di Lingkup Pemkab Kerinci.

Daerah

Bupati H. Adirozal Dampinggi Kunker Menteri Sandiaga Uno di Pantagen

Daerah

H Aspan ST Tatap Muka Bersama Keluarga Besar Desa Teluk Kuali Dan Malako Intan