Home / Bangko

Minggu, 29 Januari 2023 - 18:14 WIB

RSUD Bangko Tlah Memiliki Dokter Spesialis Saraf Serta Dokter Spesialis Jiwa

Dokter spesialis syaraf dan Dr Spesialis Jiwa yang siap melayani masyarakat di RSUD Bangko

Eksisjambi.com.Merangin – Rumah Sakit Klonel Abunjani  Bangko, dibawah kepemimpinan Dr  Irwan Kurniawan, saat ini terus berbenah dan berupaya selalu meningkatkan pelayanan masyarakat Merangin dibidang kesehatan.

Masyarakat Bumi Tali Undang Tambang Teliti yang menderita sakit saraf dan jiwa saat ini tidak perlu lagi harus keluar daerah untuk berobat.

Pasalnya, Rumah Sakit milik Pemda Merangin saat ini sudah memiliki Dokter spesialis Saraf dan Dokter spesialis jiwa.

Hal ini seperti yang diungkapkan oleh Direktur RSUD Kol Abunjani Bangko.

“Alhamdulilah, saat ini kita sudah menambah Dua Orang dokter Spesialis lagi untuk melayani masyarakat, baik bagi masyarakat Merangin, maupun bagi masyarakat luar daerah Merangin,” Ungkap Dr Irwan Kurniawan

Disampaikan oleh Direktur RSUD Bangko, terkait dokter spesialis yang telah disiapkan tersebut.

“Adapun Dua Dokter tersebut. Yang pertama Dokter spesialis Saraf dan kedua adalah Dokter spesialis Jiwa,, bagi masyarakat yang ingin mendapatkan pelayanan terkait dua hal tersebut, silakan saja datang ke Rumah Sakit Klonel Abunjani Bangko,” Terang Direktur RSUD Bangko.

Kedua dokter tersebut, spesialis ahli saraf,  bernama dr. Novi Apriani, M.Ked (Neu), Sp.N. Sedangkan satunya lagi seorang spesialis jiwa, dr.Huzaipah, M.Ked (KJ) Sp.KJ, keduanya sudah bertugas di RSD Klonel Abundjani dan siap melayani pasien. -(Bas.R)-

Share :

Baca Juga

Advertorial

Satgas TMMD Kodim Sarko Pererat Hubungan Dengan Warga Melalui Anjangsana

Advertorial

Buntut Rasa Kecewa Warga Tutup Jalan Menuju PT KPAL

Bangko

Terduga Pelaku Pembunuh SPH Sempat Merekayasa Kejadian

Advertorial

Dansatgas Kembali Pantau Proses Pengerjaan Jalan

Bangko

Tokoh Merangin Percaya Merangin Akan Lebih Baik Bila Dipimpin Nalim Nilwan

Bangko

Dandim 0420/Sarko Jadi Irup Upacara 17an

Bangko

Bupati Merangin H Mashuri: Tiga Kelebihan Bagi Anak Menuntut Ilmu di- Ponpes

Advertorial

Dandim : Ada Peran Media di Balik Kesuksesan TMMD