Home / Advertorial / Bangko

Minggu, 13 Juni 2021 - 22:38 WIB

Menjelang Pembukaan TMMD, Kasdim 0420/Sarko Pantau Kesiapan

Eksis Jambi.com Merangin — Mayor Inf Edi Arman S.H yang merupakan Kasdim 0402/Sarko di dampingi Pasi Intel Kapten Inf Rusdi, tiba di lokasi kemanunggalan TNI, bertempat di Desa Bukit Beringin Kecamatan Bangko Barat Kabupaten Merangin Provinsi Jambi, Minggu(13/06/2021).

Setibanya di lokasi, orang nomor dua (Kasdim) di Kodim 0420/Sarko, langsung meninjau beberapa sasaran pengerjaan bangunan seperti di pusat pemerintahan desa tersebut di bangun pos ronda/kamling.

Baca Juga :  Kepedulian Kapolres Tebo: Evakuasi Ibu dan Balita Terdampak Banjir di Tebo Ilir

Selaian itu, bersebelahan pembanguna pos ronda tersebut juga ada lapangan yang akan di jadikan lokasi kegiatan bhakti sosial, tentunya tidak luput dari pantau dan pengecekan, terang Kasdim.

“ Terlihat dari beberapa titik di lokasi sarana pendukung seperti lapangan dan kantor desa, sudah rampung termasuk jalan-jalan bersih dan lubang untuk kegiatan penanaman pohon juga sudah selesai yang di kerjakan oleh anggota di lapangan, bisa di pastikan segala rencana sudah rampung guna menyambut kegiatan pembukaan TMMD Ke 111 Kodim 0420/Sarko Tahun 2021 di rencanakan akan di buka 15 Juni 2021, “ tutupnya sembari melanjutkan pantauan ke lokasi lainnya.(Mira).

Baca Juga :  Kaum Milineal Merangin Bersatu Bersama Menawan

Share :

Baca Juga

Advertorial

Kasi Intel Kejari Tebo Masuk 3 Besar Adhyaksa Award 2024 Kategori Jaksa Inspiratif Pemberdayaan Masyarakat

Advertorial

Ketua DPRD Lendra Wijaya Pimpin Paripurna Pengucapan Sumpah & Janji PAW Dean Jerry Pramana

Advertorial

Polres Tebo Gelar Apel Pasukan Dalam Rangka Memulai Operasi Patuh Siginjai 2024

Advertorial

Wagub Sani Lepas Kontingen Musabaqah Qiraatil Kutub Tingkat Nasional

Bangko

Baru Bebas Dari Perkara Narkotika Resedivis Dari Kabupaten Tetangga Tertangkap di- Merangin Dalam Kasus Yang Sama

Advertorial

DPRD Provinsi Jambi Gelar Rapat Paripurna Nota Pengantar Ranperda Perubahan APBD 2024

Advertorial

Ketua DPRD Lendra Ikuti World Cleanup Day Indonedia Sungai Air Sempit Bersih

Bangko

Ancam Sebar Foto Bugil Pacar ke- Medsos RM di Ciduk Polisi