Home / Daerah / Kerinci / News

Sabtu, 13 Februari 2021 - 13:29 WIB

Wabup Ami Taher : Akan Tempatkan Personil Sat Pol PP Di Tiga Lokasi Objek Wisata di Kerinci

eksisjambi.com,Kerinci – Wakil Bupati Kerinci Ami Taher mengatakan Pemerintah Kabupaten Kerinci akan menempatkan dua orang personil Sat-Pol PP di tiga lokasi objek wisata yang ada di Kabupaten Kerinci yakni objek wisata Danau Kerinci di Sanggaran Agung, objek wisata Aroma pecco di Kayu Aro dan objek wisata air terjun telun berasap di Kayu Aro.

“Keputusan penempatan dua orang personil Sat Pol PP berdasarkan hasil musyawarah tim satgas covid-19” Kata Wabup Ami Taher di sela-sela menghadiri rapat tim satgas covid-19 Kerinci beberapa waktu yang lalu, sabtu(13/2/2021).

Baca Juga :  Bersama Puluh Awak Media Tanjabtim KPU Gelar Coffe Morning

Nantinya personil Sat Pol PP yang di tempatkan di lokasi objek dan akan di bekali alat pengeras suara dan berkeliling di lokasi objek wisata guna mengingatkan kepada pengunjung objek wisata,agar selalu patuh terhadap protokol kesehatan seperti memakai masker, menjaga jarak serta mencuci tangan.

“Jadi tugas personil Sat Pol PP yang di tempatkan di lokasi objek wisata untuk mengingatkan pengunjung yang datang ke lokasi objek untuk selalu mentaati protokol kesehatan,” sambung Wabup Ami Taher

Baca Juga :  Horee!!...Presiden Jokowi Bakal Kunjungi Kota Sungai Penuh dan Kerinci

Di samping itu juga,Kata Wabup Ami Taher penempatan personil Sat Pol PP khusus pada hari sabtu dan minggu, mengingatkan kedua hari tersebut merupakan hari libur maka banyak pengunjung yang datang.

Terkait masalah anggaran untuk petugas yang melakukan pengawasan penegakan proses kesehatan di tiga lokasi objek wisata,Wabup Ami Taher meminta instansi terkait untuk mengajukan anggaran ke pemkab Kerinci. (Hms/*)

Share :

Baca Juga

Advertorial

Tak Hanya Pendidikan dan Kesejahteraan Masyarakat,Program Agama Menjadi Prioritas Ahmadi Zubir 

Advertorial

Bamus DPRD Provinsi Jambi Kunker ke Sekwan Provinsi Jawa Barat

Bangko

Nalim Ditemui Masa Pendukungnya di- Desa Kapuk

Kota Sungai Penuh

Mengapa Memilih Paslon AZ-FER untuk Pilwako Sungaipenuh ?

Advertorial

Bupati Adirozal Jadi Pemateri Latsar CPNS Pemkab Kerinci 2021

Advertorial

Silahturahmi Dandim 0417 Kerinci Bapak. LETKOL INF. ANDY IRAWAN, SH ke DPRD Kota Sungai Penuh

Advertorial

Kades Desa Sinar Kalimantan Ucapkan Selamat Atas Pelantikan Bupati Dillah Hich dan Wakil Bupati Muslimin Tanja Kabupaten Tanjab Timur Periode 2025 – 2030

Daerah

Kafilah Desa Sungai Jernih Raih Juara Umum MTQ ke VIII Tingkat Kecamatan Pondok Tinggi