Home / Advertorial / Bangko

Jumat, 18 Juni 2021 - 16:36 WIB

Tidak Hanya TNI-POLRI Yang Bersinergi, Persit Dan Bhayangkari Pun Hadir di Bukit Beringin

Eksis Jambi.com Merangin — TMMD Ke 111 Kodim 0420/Sarko resmi di buka oleh Wakil Bupati Merangin H. Mashuri S.Pd yang mewakili Bupati Merangin, dan di hadiri langsung Danrem 042/Garuda Putih Jambi Brigjen TNI M. Zulkifli S.I.P., M.M, serta Forkopimda Merangin.

Tepat pukul 09.00 Wib bertempat di ruang pola I Kantor Bupati Merangin, TMMD resmi di buka dan di lakukan penandatangan MOU antara Kodim 0420/Sarko dengan Pemerintah Kabupaten Merangin.

Dalam kemanunggalan TNI ini, semua pihak dan instansi terkait kita libatkan dalam berbagai kegiatan pengerjaan fisik maupun non fisik, begitu juga dengan keterlibatan Polri, terang Dandim.

Baca Juga :  Sekda Bungo Lepas Kontingen Porprov Jambi 2023

Letkol Inf Tomi Radya Diansyah Lubis S.A.P., M.Han Dandim 0420/Sarko, menerangkan, Persit dalam kegiatan ini juga kita libatkan pada bhakti sosial berupa pembagian sembako sebagai tali asih, penyuluhan di Paud di Desa Bukit Beringin Kecamatan Bangko Barat Kabupaten Merangin.Jum’at(18/6/2021).

Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cabang XXVII Dim 0420 Ny. Vika Tomi menuturkan, selain persit kami juga mengajak Bhayangkari Polres Merangin dalam kegiatan sosial program TMMD Ke 111.

Baca Juga :  Unsur Pimpinan DPRD Tanjabbar Barat Hadiri Buka Puasa Bersama Menteri Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif

Ketua Bhayangkari Polres Merangin Ny. Dian Irwan yang hadir bersama pengurus lainnya, menjelaskan, kami sangat senang di undang dalam kegiatan ini.

Bersama dengan Ibu-ibu Persit, kali ini kami membagikan sembako kepada warga, serta keterlibatan kami dalam menunjau dan penyuluhan Paud.

Ny. Vika Tomi menambahkan kebersamaan kami (Persit dan Bhayangkari) di wilayah Merangin selalu bersama-sama baik kegiatan sosial maupun kegiatan lainnya seperti kemarin pada saat donor darah, yang kesemuanya itu upaya mendukung tugas TNI Polri, tutupnya.(Mira).

Share :

Baca Juga

Advertorial

Pj Bupati Merangin Bersama Ratusan Masyarakat Berkumpul Mendukung Palestina Merdeka

Advertorial

Terima Kunjungan Kepala BWS VI Jambi, Wako Ahmadi Sampaikan Permintaan Normalisasi Batang Merao Atasi Banjir

Advertorial

Diserahkan Gubernur Al Haris,1.259 Siswa Tidak Mampu di Kota Jambi Terima Bantuan Dumisake Pendidikan

Advertorial

PT KERINCI MERANGIN HIDRO Sudah Menyalurkan Program CSR , Membangun kualitas yang Lebih Baik

Advertorial

Kota Sungai Penuh Sabet Dua Penghargaan Pariwisata Nasional API Award 2022

Bangko

Pandangan Umum Fraksi DPRD Merangin Terkait Enam Ranperda

Bangko

Wabup Merangin Buka Kejuaraan Motocross Grass TracKTabir Timur

Advertorial

Gubernur Jambi Al Haris: Budaya Penting Untuk Bentuk Karakter Siswa