Home / Advertorial / Daerah / Kerinci / News

Jumat, 9 April 2021 - 20:45 WIB

Bupati Adirozal Safari Jum’at di Masjid Raya Sungai Penuh

KERINCI – Bupati Kerinci, Adirozal kembali melaksanakan Safari Jumat, kali ini di mesjid Raya Sungai Penuh, pad kesempatan itu Bupati Adirozal diberi amanah menjadi khatib, Jum’at (9/04).

Dalam khutbahnya, Bupati Kerinci dua periode ini menyampaikan, bahwa wajib lah kita bertaqwa kepada Allah SWT, mengerjakan segala yang diperintahkanNya, dan menjauhi segala laranganNya, dengan niat tulus berharap Ridho Allah SWT.

Baca Juga :  Gubernur Al Haris : Peran Lembaga Adat Sangat Dinantikan Masyarakat

“Kita kejar akhirat, Insyaallah dunia pun juga kita dapat,” kata Bupati Adirozal, saat menyampaikan isi khutbah.

Selain itu, ada tiga karakter manusia saat ramadhan datang :
Pertama, Terhambat : Merasa terhambat karena biasa melakukan kesalahan/dosa, bulan ramadhan datang mereka merasa terhambat melakukan dosa. Kedua, Biasa saja. Dan Ketiga, Senang/bahagia : Dia tahu bulan ramadhan penuh ampunan.

Baca Juga :  Wako Ahmadi Zubir Buka Resmi Musrembang RPJPD Kota Sungai Penuh

Ciri-ciri orang bertaqwa :
1. Bersedekah, baik ketika lapang atau sempit.
2. Mampu menahan amarahnya.
3. Memaafkan kesalahan orang lain.

Share :

Baca Juga

Daerah

SMAN 1 Tebo Gelar Acara Perpisahan Siswa Kelas XII Tahun Ajaran 2022-2023

Daerah

Musyawarah IKAMARU-J Sukses di Gelar

Daerah

Plt.Kadis Kesehatan Kota Sungai Penuh Hadiri Pelantikan IDI dan MKEK Periode 2022-2025

Daerah

Kasus Dana (DAK) SMAN 2 Tanjab Barat Masih Berlangsung Di Pengadilan Negeri Tepikor Jambi

Advertorial

Misi Dagang dan Investas Jambi dan Jatim Tandatangani MOU

Daerah

Sekda Alpian Hadiri Hut Ke 2 Aliansi LSM & Wartawan Bumi Kerinci

Advertorial

RSUD MHA.Thalib Terus Lakukan Pelayanan dan Penanganan Terbaik Bagi Pasien

Advertorial

Gubernur Al Haris Beri Santunan Kepada 449 Guru Ngaji